Banyak yang ingin ku katakan, tapi tak satupun kata yang bisa ku ucapkan untuk meluapkannya, terlalu banyak pilihan kata yang ingin ku rangkai untuk mu. Tapi sepertinya kau sudah tau...
Perjalanan yang penuh kerikil kita lewati, kita dipertemukan dalam sebuah roda kehidupan yang kelak akan terus berputar, berputar dan berputar... Mengubah kehidupan kita.
Kedatangan mu...
Entah bagaimana aku harus memperlakukan mu, kau datang seperti seorang guru yang terus mengajari ku, kau datang seperti seorang malaikat yang selalu melindungi ku, kau datang seperti seorang dokter yang selalu mengobati luka ku.
Lalu... Aku memperlakukan mu seperti apa?
Guru? malaikat? dokter? atau apa yang kau mau, katakanlah!!!
Dan... aku harus seperti apa untuk menemani hari-hari mu? Seperti guru? aku pastinya tidak bisa mengajarimu karna kau lebih hebat, seperti malaikat? tangan ku terlalu kecil untuk menjaga mu, seperti dokter? aku tak punya obat bahkan aku sering sakit dan terluka.
Seperti saat ini...
Sayab ku sedang sakit, aku tidak bisa terbang dengan ceria seperti biasa kau melihat ku mengitari bunga-bunga waktu, Aku hanya diam dipojok rerumputan waktu menunggu sebuah keajaiban menghampiri.
Kata mu kau akan selalu menemani ku, Ia. Kau tak pernah berdusta, kau menemaniku...!
Aku beruntung...!!!
Ternyata, aku tak pernah sendirian...
Kau ingatkan aku akan kehebatan Tuhan.
Kau ulang kembali janji-janji Tuhan yang tak pernah ingkar.
Bersamamu aku akan bertumbuh menjadi kuat, karna bersamamu aku akan meminta kepada Tuhan.
Bukankah Tuhan yang sudah berjanji pada kita...
"Jika dua orang dari padamu di dunia ini sepakat meminta apapun juga, permintaan mereka itu akan dikabulkan oleh Bapa-Ku yang di sorga" (Mat 18:19)
Aku percaya...
Teman-teman ku...
Rabu, 15 Juni 2011
Sayab ku terluka...
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
AMin,kalau percaya sama TUhan ya
BalasHapusJidikan ia sebagai Guru..., meskipun terkadang galak tapi selalu diingatan
BalasHapusitulah kehidupan.... tergantung kita melihat dari segimananya... ^__^ berprasangka baiklah karena jalan tuhan selalu indah
BalasHapusKnp dek? iya serahkan segala persoalanmu pada Tuhan, karena Tuhan akan memberikan jalan yang terbaik bwt km.
BalasHapussayab atau sayap mbak? semoga cepet ceria lagi ya
BalasHapus@Mama Calvin: Amin :D
BalasHapus@Ibu Dini : Ia ibu...makasih ;D
@Yhantee: Makasih :D
@Nita : Lagi ada beban hidup kk, tapi percaya kok Tuhan pasti tolong. Makasih kk ;D
@ Ninda: Makasih...;D
Serahkan segala sesuatunya kepada tuhan dek, semoga diberikan kesabaran dalam segala rintangannya iya :).
BalasHapusjika sayapnya luka, ga bisa terbang donk...cpt sembuh ya...slm kenal..
BalasHapus