Teman-teman ku...

Rabu, 31 Maret 2010

JAMBORE NASIONAL PEMUDA II GPI 2010


Puji Tuhan atas kasih dan kemurahan Tuhan kita Yesus Kristus, Pemuda Gereja Pentakosta Indonesia akan menyelenggarakan JAMBORE NASIONAL PEMUDA II yang akan dilaksanakan pada :

Tanggal : 27 - 30 Mei 2010
Tempat : Parbaba-Pengururan-Samosir-Sumatera Utara
Thema :

GENERASI YANG BERTANGGUNG JAWAB
(RESPONSIBLE GENERATION)


Adapun yang menjadi rangkaian kegiatan meliputi :
  • Seminar Pemuda yang adakan menghadirkan 5 (lima) orang pembicara;
  • Festival Vokal Group; (dengan lagu wajib dari buku penegak rohani : Mari berjuang, Pasrah padaMu, Waktu Tuhan tolong saya, Adong do partoginta, Di na marparau au tu Kanaan, Haroro Tuhan i)
  • Pertandingan Olahraga;
  • Penanaman Pohon;
  • Cross Country, Api unggun, Ikrar, dan malam doa;
  • KKR dan Ibadah Minggu Raya.
Untuk mendukung seluruh rangkaian acara tersebut diperlukan dana kurang lebih Rp. 300.000.000,- dan bagi Bapak/ibu, Saudara/i yang memiliki kerinduan untuk memberikan bantuan dana dapat diberikan melalui :

No Rekening: 119-00-0570175-8

a.n. PANITIA JAMBORE NASIONAL PEMUDA GPI 2010

BANK MANDIRI KCP JAKARTA.BATU CEPER



SUSUNAN PANITIA JAMBORE NASIONAL PEMUDA II GPI 2010 :

SURAT KEPUTUSAN PENGURUS GEREJA PENTAKOSTA INDONESIA

Nomor : 12/P-GPI/SK.1/2010 Tanggal 10 Maret 2010

TENTANG

Penetapan dan Pengangkatan Panitia Jambore Nasional Pemuda GPI 2010


Penasehat : Pendeta Umum Gereja Pentakosta Indonesia

REV. DR. MH. SIBURIAN

Penanggung Jawab :

1. PENGURUS GEREJA PENTAKOSTA INDONESIA

2. DEPARTEMEN PEMUDA GPI

3. Seluruh Koordinator dan Pembantu Umum Wilayah GPI


Steering Committee :

  • Pdt. B. Siburian, SH, MH
  • Pdt. P. Silaban, SE
  • Gr. D. Manurung, MBA
  • Pdt. P. Sibarani, SH
  • Pdt. Arifin Sihombing, MSi
  • Gr. Letkol. M. Sihotang, S.IP
  • St. Ir. Poltak Hutagalung
  • St. EB. Manurung, SH
  • Phb. Miduk Panjaitan, SH
  • Pdt. RH. Hutabarat
  • Pdt. A. Hutabalian, M.Th
  • Pdt. Janrico Sihombing, S.Th
  • Pdt. L. Manullang
  • Pdt. Drs. H. Sinaga
  • Pdt. M. Nadapdap

1. KETUA UMUM : LASTON NAINGGOLAN - MEDAN

  • Ev. Julfikar Lumbanraja - Jakarta
  • Gr. Vander Ambarita, SE, MBA - Parapat
  • Pdt. Joni Sitorus, S.Si - Lampung
  • Gr. Drs. A. Sitanggang - Rantau Parapat
  • St. Jody Rajagukguk, SH - Jakarta
  • Ev. Febri Nainggolan - Tebing
  • Santo Situmorang - STTR

2. SEKRETARIS UMUM : SALOMO SIMANJUNTAK KALIMANTAN

  • Sarlan Manik, ST - Medan
  • St. Ramon Sirait - P. Siantar
  • Perhatian Harefa - P. Siantar

3. BENDAHARA UMUM : SONDAR MANULLANG, SE - JAKARTA

  • Lisna Lina Simangunsong - Sibolga
  • Evi Manurung - P. Siantar

SEKSI-SEKSI

1. Acara - Ibadah - Doa :

  1. Freddy Siringo-ringo - Batam
  2. Gr. Nixon Lumbanraja - Samosir
  3. Anggiat Pandiangan, S.Th - Lubuk Pakam
  4. St. Fredy Pasaribu - Medan
  5. Partogian Sianturi - Sidikalang
  6. B. Gideon Simangunsong - P. Siantar
  7. Fredy Hutagalung - Sibolga
  8. Imelda Sijabat, S.Th - Lubuk Pakam
  9. Erisyukurman Zebua, S.Th - Nias
  10. Ajes - Sidikalang

2. Seminar :

  1. St. Henry Silalahi, ST - Medan
  2. Pdt. Tehe Harefa, M.Th - Nias
  3. Cherly E. Pardosi, SE - Jakarta
  4. Awaluddin Manullang P. Kerinci
  5. Edy Pandiangan, SH - Sidikalang
  6. Arnold Panjaitan - Lubuk Pakam
  7. Jotam Silalahi. Amd - Pekan Baru
  8. Lasgok Rumapea, Amd - Tebing
  9. Leon Tua Hutabarat, SE, MM - Pekan Baru
  10. Seni K. Wani Halawa, SPd - Nias

3. Festival :

  1. Pdt. Andreas S. Th Lubuk - Pakam
  2. Gr. M. Alex Panjaitan - Jakarta
  3. Mellisa R br Siburian - P. Siantar
  4. Arlinawaty Sinaga, S.Pd - Tebing
  5. D. Loges Simanjuntak - P. Siantar
  6. Era Sianipar - Gombus
  7. Dewi Lawölö, S.Pd - Nias

4. Multimedia - Sound System :

  1. St. Samuel Manalu, BSc - Medan
  2. St. Josep Sitorus - Jakarta
  3. Rafles Tito Sagala, S.Pd - Medan
  4. Bakti Manullang - P. Siantar
  5. Swandy Naibaho, Amd - Medan
  6. Joas Simbolon - Jakarta
  7. Syukurn Zega, S.Kom

5. Tempat - Perlengkapan :

  1. Ronatal Sinaga - Samosir
  2. Faehusi Harefa, SH - Nias
  3. Kingson Parhusip - Samosir
  4. Robert Siboro - Gombus
  5. Rido Siregar - Gombus
  6. Rido Samosir - Toba

6. Olahraga dan Peduli Lingkungan :

  1. Gr. Drs. M. Haloho - P. Siantar
  2. Reinhard Sinaga - Gombus
  3. St. T. Sinaga, ST - Bagan Batu
  4. Eljon Tamba - Lubuk Pakam
  5. Binsar Butar-butar - P. Siantar
  6. Firman Utama Harefa - Nias

7. Humas - Publikasi - Dokumentasi :

  1. Gr. G. Siahaan - Kisaran
  2. Edison Sianturi, Amd - Medan
  3. St. D. Saragi - Kabanjahe
  4. Adriel Nababan, SPd - Taput
  5. David Simanjuntak - P. Siantar
  6. Ngolu Nababan - Tebing
  7. Martinus Hura, S.Th - Nias

8. Sosialisasi Hubungan di Daerah :

  1. Seluruh Pembina Biro Pemuda setiap Wilayah
  2. Pengurus Biro Pemuda Seluruh Indonesia

9. Konsumsi :

  1. Pembina Biro Pemuda Wilayah Samosir
  2. Pengurus Biro Pemuda Wilayah Samosir
  3. Pengurus Muda / i Sidang[sidng di Samosir

10. Dana :

Ketua Biro Pemuda Gereja Pentakosta Indonesia setiap Wilayah


Ditetapkan Di : Pematang Siantar

Pada Tanggal : 10 Maret 2010

Pengurus Gereja Pentakosta Indonesia

Ketua

d.t.o

REV. DR. MH. SIBURIAN


Catatan :

Rapat Pertama telah dilaksanakan pada Hari Selasa tanggal 16 Maret 2010 di Sidang Marihat Pematang Siantar.

Rapat Kedua direncanakan pada hari Sabtu Tanggal 10 April 2010 di P. Siantar.





Tidak ada komentar:

Posting Komentar